HOME PAGE WEB

Selamat Datang Di Website Resmi Pengadilan Agama Sampang

LOGO 1024 x 198 piksel

 
 
 

on . Hits: 328

Pengadilan Agama Sampang Hadiri Sosialisasi dan Monitoring Penyelesaian Perkara Elektronik

Ketua Pengadilan Agama Sampang (Bpk. A. Riza Suaidi, S.Ag.,M.H.I) Panitera (Dra. Hj. Rofi'ah, M.Hes) operator SIPP (Abd. Hamid, S.H.I) mengikuti Sosialisasi Pengajuan Upaya Hukum Kasasi atau Peninjauan Kembali secara Elektronik dan Kebijakan Modernisasi Manajemen Perkara pada Mahakamah Agung di Hotel Movenpick Surabaya.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Pengadilan Tinggi Agama Surabaya sebagai upaya penyelarasan dan Harmonisasi kelengkapan berkas perkara yang dikirimkan Pengadilan Tingkat Pertama ke Mahkamah Agung RI, acara yang dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Hymne Mahkamah Agung RI, setelah berbagai rangkaian acara dilaksanakan, dilanjutkan dengan materi. Materi yang pertama yaitu petunjuk pelaksanaan pengelolaan berkas perkara elektronik oleh Dr. Heru Pramono, S.H., M.Hum. Kemudian dilanjutkan dengan materi yang kedua yaitu, Penggunaan Aplikasi SIPP untuk Pengajuan Kasasi/PK materi disampaikan oleh Ikhwanul Dawam Sutawijaya, S.Kom.,M.H.

WhatsApp Image 2024 06 11 at 10.33.581

WhatsApp Image 2024 06 11 at 10.33.58

SIPP (Sistem Informasi Penelusuran Perkara) versi 5.5.0 merupakan aplikasi manajemen administrasi perkara pada satuan kerja tingkat pertama yang telah disempurnakan dengan terintegrasi pada SIAP Mahkamah Agung RI. Aplikasi tersebut yang mendukung pengiriman berkas upaya Hukum Kasasi/ PK secara elektronik oleh satuan kerja.

WhatsApp Image 2024 06 11 at 14.03.56

WhatsApp Image 2024 06 11 at 10.33.582

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sampang

 Jl. Jaksa Agung Suprapto

     No. 86 Sampang, 69213

 Telp: 0323-321025

 Fax: 0323-326396

LOGO wa Wa: 085183213278

 Email:This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Ikuti Sosial Media Kami

         logo wa hitam removebg preview

 

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Sampang@2021
cctv
///////
ZI-WEBSITE-II