HOME PAGE WEB

Selamat Datang Di Website Resmi Pengadilan Agama Sampang

LOGO 1024 x 198 piksel

 
 
 

on . Hits: 458

Penandatanganan Surat Keputusan Bersama Pengadilan Agama Sampang Dan Pengadilan Negeri Sampang

Ketua Pengadilan Agama Sampang Dr. M. Yusuf S.H.I., M.H mengadakan kegiatan penandatangan surat keputusan bersama dengan Ketua Pengadilan Negeri Sampang Bapak Andri Falahandika Ansyahrul, SH., MH. Surat Keputusan tersebut berisikan tentang penyamaan biaya panjar perkara yang harus dibayarkan oleh pihak Penggugat/Pemohon dalam perkara perdata saat didaftarkan baik melalui Pengadilan Agama Sampang maupun Pengadilan Negeri Sampang.

DSC01571

DSC01573

Keputusan bersama ini meliputi kesepakatan radius dan besar biaya yang dibebankan kepada Penggugat/Pemohon atas biaya perjalanan jurusita/jurusita pengganti dalam melaksanakan panggilan/pemberitahuan putusan. Kesepakatan tersebut dilaksanakan karena Pengadilan Agama Sampang dan Pengadilan Negeri Sampang memiliki wilayah yuridiksi yang sama berada dalam satu Kabupaten.

DSC01574

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sampang

 Jl. Jaksa Agung Suprapto

     No. 86 Sampang, 69213

 Telp: 0323-321025

 Fax: 0323-326396

LOGO wa Wa: 085183213278

 Email:This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Ikuti Sosial Media Kami

         logo wa hitam removebg preview

 

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Sampang@2021
cctv
///////
ZI-WEBSITE-II