HOME PAGE WEB

Selamat Datang Di Website Resmi Pengadilan Agama Sampang

LOGO 1024 x 198 piksel

 
 
 

on . Hits: 474

Pengadilan Agama Sampang Gelar Upacara Bendera Dalam Rangka HUT Republik Indonesia Ke-78

Pada tanggal 17 Agustus setiap tahunnya, Pengadilan Agama Sampang merayakan Hari Kemerdekaan dengan penuh semangat dan kebanggaan. Upacara Kemerdekaan Indonesia yang ke 78 diikuti oleh Ketua, Wakil, Hakim, Pegawai Pengadilan Agama Sampang, turut serta pula Ibu-ibu Dharmayukti Karini dan Mahasiswa PPA IAIN Madura. Upacara dilaksanakan di halaman kantor Pengadilan Agama Sampang yang dimulai pukul 07.00 WIB.

Agustusan_2023_4

Agustusan_2023_2

Agustusan_2023_6

Pembina Upacara dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Agama Sampang (Bpk. Dr. H. Jamadi, Lc.,M.E.I.) dalam rangkaian upacara dibacakan pula Teks Proklamasi Republik Indonesia. Upacara Kemerdekaan Indonesia yang ke-78 tahun ini mengangkat tema "Terus Melaju untuk Indonesia Maju". Tema tersebut mencerminkan semangat  bangsa Indonesia untuk terus melanjutkan perjuangan dan upacaya pembangunan, serta bekerja sama dalam memanfaatkan kesempatan demi kemajuan Indonesia.

Agustusan_2023_1

Agustusan_2023_3

 

 

 

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sampang

 Jl. Jaksa Agung Suprapto

     No. 86 Sampang, 69213

 Telp: 0323-321025

 Fax: 0323-326396

LOGO wa Wa: 085183213278

 Email:This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Ikuti Sosial Media Kami

         logo wa hitam removebg preview

 

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Sampang@2021
cctv
///////
ZI-WEBSITE-II