HOME PAGE WEB

Selamat Datang Di Website Resmi Pengadilan Agama Sampang

LOGO 1024 x 198 piksel

 
 
 

on . Hits: 474

Pengadilan Agama Sampang Mengikuti Diskusi Pelaksanaan Putusan Perceraian di Australia dan Indonesia Secara Daring Melalui Zoom Meeting

Zoom_Juli_2023

Menindaklanjuti Surat Plt. Direktur Jenderal Badilag Nomor 2001/DjA.2/HM.01.1/7/2023 tentang Diskusi Pelaksanaan Putusan Perceraian di Australia dan Indonesia, tenaga teknis Pengadilan Agama Sampang mengikuti acara tersebut yang bertempat di Media Center dan diikuti secara virtual melalui zoom meeting. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama yang berkerjasama dengan Kementrian Perencaaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Republik Indonesia dan Australia-Indonesia Partnership for Justice (AIPJ2).

Zoom_Juli_2023_New

Tema yang diangkat pada diskusi kali ini adalah seputar Pelaksanaan Putusan Perceraian baik di Australia maupun di Indonesia, dimana diskusi ini terbagi menjadi beberapa sesi pembahasan, antara lain Pengantar Diskusi Pembaruan Mekanisme Pelaksanaan Nafkah Anak di Australia, Siapa yang membayar tunjangan/nafkah anak, Penghitungan Jumlah Tunjangan Anak, dan Proses Pembayaran Tunjangan Anak.

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sampang

 Jl. Jaksa Agung Suprapto

     No. 86 Sampang, 69213

 Telp: 0323-321025

 Fax: 0323-326396

LOGO wa Wa: 085183213278

 Email:This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Ikuti Sosial Media Kami

         logo wa hitam removebg preview

 

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Sampang@2021
cctv
///////
ZI-WEBSITE-II