Pengadilan Agama Sampang Mengikuti Webinar Launching Aplikasi E-Bima Secara Daring Melalui Zoom Meeting
Senin, 11 Oktober 2021 Bertempat di Ruang Media Center, Ketua Pengadilan Agama Sampang (Rukayah.S.Ag), Panitera (ST Khodijah,SH), Sekretaris (Akhmadi,SH) mengikuti acara peluncuran Aplikasi e-BIMA “Electronic Budgeting Implementation Monitoring and Accountability” yang di adakan secara virtual oleh Mahkamah Agung RI.



