HOME PAGE WEB

Selamat Datang Di Website Resmi Pengadilan Agama Sampang

LOGO 1024 x 198 piksel

 
 
 

on . Hits: 132

Rapat Koordinasi Persiapan Zona Integritas Tahun 2025

Dalam rangka persiapan Deklarasi Pencanangan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) diadakan Rapat koordinasi persiapan zona integritas. Dalam rapat kali ini dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Agama Sampang dan Wakil Ketua serta diikuti oleh koordinator dari masing masing area. Rapat tersebut dilaksanakan di ruang media center.

ZI 2025 4

Rapat ini bertujuan untuk membahas langkah-langkah strategis guna memperkuat komitmen dalam menciptakan pelayanan publik yang transparan dan bersih dari praktik korupsi. Dalam rapat koordinasi persiapan zona integritas, dibahas isu-isu seperti: Evaluasi kinerja unit kerja, Peningkatan pengawasan internal dan eksternal, Peningkatan partisipasi masyarakat dalam pengawasan, Pemenuhan eviden. Zona Integritas merupakan strategi untuk mempercepat Reformasi Birokrasi.

ZI 2025 5 11zon

Rapat ini mencerminkan tekad para pemangku kepentingan untuk memberikan pelayanan publik yang terbaik kepada masyarakat dengan menjunjung tinggi integritas dan keterbukaan. Diharapkan bahwa langkah-langkah strategis yang disusun dalam rapat ini akan membawa perubahan positif bagi Pengadilan Agama Sampang.

 

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sampang

 Jl. Jaksa Agung Suprapto

     No. 86 Sampang, 69213

 Telp: 0323-321025

 Fax: 0323-326396

LOGO wa Wa: 085183213278

 Email:This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Ikuti Sosial Media Kami

         logo wa hitam removebg preview

 

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Sampang@2021
cctv
///////
ZI-WEBSITE-II